Outline

Training Welding Inspector ini dimaksudkan untuk membentuk Sumber Daya Manusia yang kompeten dalam melakukan pekerjaan inspeksi untuk memastikan hasil pengelasan sesuai dengan standar. Seorang Welding Inspector yang telah memiliki kompetensi meliputi pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja pasti mampu memberikan rekomedasi hasil pengelasan yang berkualitas tinggi.

Belajar K3 Indonesia bekerjasama dengan LSP yang telah mendapatkan lisensi BNSP siap berkontribusi bagi organisasi/ perusahaan Anda untuk meningkatkan kompetensi team Anda serta membantu dalam mempersiapkan diri mengikuti Uji Kompetensi sebagai Welding Inspector sertifikasi BNSP.



Tujuan Dan Target Pelatihan

Training Dan Sertifikasi Welding Inspector Standar BNSP

Apa yang Anda dapatkan setelah mengikuti pelatihan ini adalah sebagai berikut:

  1. Mampu Mengidentifikasi Spesifikasi Teknis dan Karakteristik Bahan dan Bahan Tambah.;
  2. Menetukan dan Memverifikasi Kualifikasi Juru Las dan Operator Las;
  3. Mampu Memonitor Pelaksanaan Uji Tak Rusak (Nondestructive Testing);
  4. Mampu Memonitor Pelaksanaan Uji Rusak;
  5. Mampu Melakukan Inspeksi Pekerjaan Pengelasan pada Ketel Uap, Bejana Tekan,Alat Penukar Panas dan Tanki Timbun
  6. Peserta akan dibimbing untuk membuat portofolio, mengikuti pra assessment, ujian tulis dan ujian wawancara sampai mendapatkan Sertifikat Kompeten sebagai Welding Inspector standar BNSP.


Skema Kompetensi Welding Inspector sertifikasi BNSP

Daftar Unit Kompetensi

  1. Memeriksa Ketentuan dan Penerapan Aturan Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada Pekerja Las.
  2. Membuat Laporan Inspeksi.
  3. Melakukan Komunikasi Timbal Balik.
  4. Mereview Dokumen yang Berhubungan dengan Inspeksi.
  5. Mengidentifikasi Spesifikasi Teknis dan Karakteristik Bahan dan Bahan Tambah.
  6. Memverifikasi Spesifikasi Prosedur Pengelasan (WPS) , dan Aplikasinya pada Proses Fabrikasi
  7. Memverifikasi Kualifikasi Juru Las dan Operator Las
  8. Melakukan Inspeksi Pekerjaan Las
  9. Menugaskan dan Memonitor Pelaksanaan Uji Tak Rusak (Nondestructive Testing)
  10. Menugaskan dan Memonitor Pelaksanaan Uji Rusak
  11. Melakukan Identifikasi Cacat Las dan Memprediksi Penyebabnya
  12. Melakukan Inspeksi Pekerjaan Fabrikasi Las Konstruksi Baja Nontubular dan Tubular
  13. Melakukan Inspeksi Pekerjaan Pengelasan Pipeline dan Fasilitas Pendukungnya
  14. Melakukan Inspeksi Pekerjaan Pengelasan pada Ketel Uap, Bejana Tekan,Alat Penukar Panas dan Tanki Timbun
  15. Melakukan Inspeksi Pekerjaan Pengelasan Kapal dan Bangunan Apung lainnya


Persyaratan Peserta

Training Dan Sertifikasi Welding Inspector Standar BNSP
  1. Foto copy KTP dan foto berwarna 3x4 (latar merah);
  2. Foto copy Ijazah Terakhir;
  3. Daftar Riwayat Hidup (Curiculum Vitae);
  4. Surat Keterangan/Rekomendasi dari perusahaan;
  5. Uraian Pekerjaan (Job Desription);
  6. Portofolio/ bukti-bukti unjuk kerja: laporan kerja weekly atau monthly, SOP Pekerjaan Pengelasan, Foto-foto hasil pengelasan, Checklist Inspeksi Welding Unit (akan dibantu melengkapinya sesuai SKKNI).


Jadwal Pelatihan

Pelatihan ini diselenggarakan secara online di media/situs resmi https://belajark3.com melalui vitur zoom, dengan jadwal sesuai dengan pencapaian kuota peserta (3 peserta langsung running kelas).

Jadwal lengkap



Training Dan Sertifikasi Welding Inspector Standar BNSP

Metode Pelatihan

Pelatihan yang diselenggarakan oleh lembaga Belajar K3 Indonesia adalah pelatihan yang berkualitas dengan metode pelatihannya sesuai dengan silabus SKKNI.

Selengkapnya



Investasi/Biaya Pelatihan

  1. Training Dan Sertifikasi Welding Inspector Standar BNSP, biaya:
    Rp 6.500.000 (Enam Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) /peserta
  2. Diskon khusus bagi organisasi/ perusahaan Anda yang mengirimkan langsung 2 peserta perwakilan perusahaan.


Pengajar

Training Dan Sertifikasi Welding Inspector Standar BNSP

Pelatihan ini dipandu dan dibimbing langsung oleh:

  1. Pejabat Pengawas K3 dari Dinas Ketenagakerjaan yang ditunjuk sebagai Narasumber;
  2. Team Pengajar Belajar K3 Indonesia yang telah berpengalaman dibidangnya, sehingga akan menambah wawasan dan cakrawala pengetahuan peserta.

Team Pengajar kami akan mendampingi peserta sampai dinyatakan lulus dan mendapatkan sertifikat kompetensi dari BNSP.



Program Promo

Dapatkan diskon khusus bagi Anda untuk mengikuti pelatihan dan uji kompetensi sebagai Welding Inspector standar BNSP bersama lembaga kami. Segera hubungi petugas admin kami:

105  


Info Pelatihan
× WhatsApp Call/Chat WhatsApp Call/Chat